Bulan: April 2018
Laporan Utama

Mahasiswa Keluhkan Jam Malam Gerbang Utama

Mahasiswa tidak setuju adanya jam malam gerbang utama. [Ilustrator BP2M/ Lala Nilawanti] Menurut data yang dihimpun linikampus.com, terdapat 81.8 % dari 430 mahasiswa tidak setuju adanya jam malam pada gerbang utama Unnes. Semarang, linikampus.com-Penutupan gerbang utama pada pukul 00:00 di Universitas Negeri Semarang (Unnes) mulai diberlakukan pada tahun 2017. Pemberlakuan jam malam diatur berdasarkan Peraturan

Read More
Berita

Puncak Favorit Mahasiswa Unnes

Senja di Puncak Gunung. [Ilustrator BP2M/ Lala Nilawanti] Olahraga naik gunung masih menjadi tren, sejak ada film 5 cm sampai sekarang . Alasan mereka naik gunung pun berbeda-beda. Mahasiswa hitz naik gunung demi eksistensi, mahasiswa study oriented untuk refreshing, mahasiswa melankolis ingin menikmati alam, mahasiswa frustrasi ingin mencari wangsit. Semua itu boleh-boleh saja, asal jangan naik

Read More
Kabar Uncategorized

Hari Bumi, Menristekdikti Tanam Pohon di Unnes

Para Petinggi Unnes menanam pohon di sekitar gedung Rektorat (22/4). [Doc. BP2M/Dese]   Semarang, linikampus.com– Peringatan Hari Bumi yang diadakan setiap tanggal 22 April kali ini diisi oleh seremonial penanaman pohon. Kegiatan diselenggarakan di Universitas Negeri Semarang (Unnes), Minggu (22/4). Acara diawali dengan senam joget konservasi bersama Mahasiswa Bidikmisi Unnes angkatan 2016 dan 2017. Selanjutnya

Read More
Opini

April, Kartini, dan Perempuan

[Perempuan Bebas. Ilustrator BP2M/ Lala Nilawanti] Oleh Anisya Gusti Amanda Di zaman modern ini, wanita telah  memperoleh kebebasan untuk mengenyam pendidikan sampai jenjang setinggi-tingginya. Bahkan sebagian besar dari mereka telah membuktikan bahwa mereka mampu sukses berkarier dan bisa terjun di tengah masyarakat. Di kota-kota besar pun karier cemerlang menjadi impian setiap wanita masa kini. Rasanya

Read More
Puisi

Hikmat Anak Perempuan Zaman

[Ilustrator.BP2M/ Lala Nilawanti] Oleh Siti Nur Hasisah   Gegap gempita di tengah kota Mengusik malam yang hendak lelap Kerlip maya taklukkan angkasa Menepis bulan menelajang gelap Di atas panggung terbuka Perempuan melantunkan tembang asmara Dada dan paha setengah dibuka Getarkan hati semua pria Diiring suara kendang bertalu Pemudi-pemudi berjingkrak-jingkrak tanpa malu Tak perduli bisikan kalbu

Read More
Feature Uncategorized

Letak Feminisme Perempuan

Raeni (kanan) memantik diskusi tentang perempuan di Bundaran Fakultas Hukum (FH) Unnes  Selasa (17/4). [Doc.BP2M/Indri] Selasa sore (17/4) rintik hujan sempat hadir di bundaran Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (Unnes) membersamai diskusi. Diskusi ini memperingati hari kartini oleh Forum Perempuan Unnes yang bekerjasama dengann Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa (BEM KM). Kajian forum perempuan adalah

Read More