Sosialisasi Kebijakan Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual, Mahasiswa: Perlu Adanya Uji Publik
Senin, 8 November 2021 Universitas Negeri Semarang (Unnes) menggelar sosialisasi kebijakan rektor tentang pencegahan dan penanganan kekerasan seksual di lingkup Unnes. Sosialisasi dihadiri