Ramaikan Bulan Bahasa dan Seni, ESA Unnes Gelar Event Cosplay
Sabtu (18/11), English Student Association (ESA) Universitas Negeri Semarang (Unnes) atau Himpunan Mahasiswa (Hima) Bahasa dan Sastra Inggris menyelenggarakan acara Esaphoria di Gedung B6 Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Unnes. Turut memeriahkan Bulan Bahasa dan Seni (BBS) FBS, Esaphoria 2023 diadakan sebelum malam puncak BBS yang akan diadakan pekan depan, pada Sabtu (25/11). Raka Nadhif