Berita Feature Laporan Utama Utama

Lagi-Lagi, Semarang Dilanda Banjir

“Takut. Kayak Tsunami,” ungkap Tutinah (47), seorang warga yang menyaksikan langsung ganasnya banjir rob di kampung Bandarharjo (23/5). Ia tidak menyangka akan mengalami musibah ini. Ada ketakutan yang tampak di matanya saat mengingat kembali kejadian itu. Suaranya bergetar saat menjelaskan betapa bengisnya ombak laut itu menyapu desanya. Raut wajahnya terlihat gelisah. Ia khawatir bencana itu

Read More
Kabar Kilas

Menjelang Hari Lingkungan Hidup: Banjir Rob Makin Menghantui Pantura

Jumat (3/6), Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang (BEM FE Unnes) yang tergabung dalam Koalisi Peduli Lingkungan Jawa Tengah menggelar diskusi publik bertajuk “Pantura Akan Tenggelam, Jika Kita Diam”. Diskusi yang berlangsung di Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) Joglo FE Unnes ini membahas keberadaan banjir rob yang masih menghantui wilayah Pantai Utara Jawa atau

Read More
Kabar Kilas

Perlunya Kolaborasi Implementasi Peraturan Penanganan Kekerasan Seksual

Jumat (27/5) Indonesia Judicial Research Society (IJRS) menggelar talkshow bertajuk “Esa Hilang Dua Terbilang: Menguji Kolaborasi Penanganan Kekerasan Seksual di Indonesia”. Talkshow ini bertujuan untuk mendiskusikan kolaborasi implementasi Undang-Undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (UU TPKS) dan Permendikbud Ristek 30/2021 dalam menangani kasus kekerasan seksual.  Marsha Maharani, Peneliti IJRS, mengungkapkan terdapat tiga hak korban yang dipenuhi

Read More
Kabar Kilas

Kebijakan Baru Unnes: Mahasiswa Dapat Memilih Antara Skripsi atau Publikasi Ilmiah

Universitas Negeri Semarang (Unnes) mengumumkan pemilihan tugas akhir bagi mahasiswa program diploma dan sarjana sebagai salah satu syarat kelulusan melalui  Surat Edaran Nomor B/3444/UN37/KM/2022, Kamis (28/4). Tugas akhir tersebut berupa skripsi atau non skripsi, proyek akhir, dan publikasi ilmiah. Hal tersebut tertera dalam Panduan Tugas Akhir & Publikasi Unnes 2022 Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/3444/UN37/KM/2022

Read More
Berita Kabar Kilas

Panggung Penghuni Bumi: Sampaikan Keresahan terhadap Kerusakan Lingkungan

Jumat (22/4), Aliansi Rakyat Jawa Tengah Peduli Bumi menyelenggarakan acara Panggung Penghuni Bumi di Taman Budaya Raden Saleh (TBRS) Kota Semarang. Panggung Penghuni Bumi merupakan sebuah panggung aspirasi bebas yang terbuka bagi seluruh kalangan sebagai tempat menyampaikan aspirasi mengenai berbagai keresahan terhadap kondisi bumi akhir-akhir ini. Kegiatan ini bertujuan menampung keresahan teman-teman seniman melalui karya-karyanya

Read More
Kabar Kilas

Bawa 11 Tuntutan, Aliansi Rakyat Jawa Tengah Menggugat Gelar Aksi di Gubernuran

Rabu (13/4), Aliansi Rakyat Jawa Tengah Menggugat menggelar aksi di depan Kantor Gubernur Jawa Tengah. Aksi bertajuk “Kekalahan Negara dalam Cengkraman Oligarki” ditujukan untuk menolak tiga periode Presiden Joko Widodo, kenaikan harga bahan pokok, dan bahan bakar minyak (BBM). Aksi diikuti oleh aliansi mahasiswa dan buruh. Mereka secara bergantian berorasi menyampaikan tuntutan dan aspirasi.  Pudol––koordinator

Read More