Kabar Kilas

Masyarakat Sipil Jawa Tengah Hadiahi Tikus di Aksi May Day

Masyarakat Sipil Jawa Tengah menggelar aksi May Day di Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Tengah pada Senin (08/05) sore. Pada aksi bertajuk “Mei Menyala” itu, peserta aksi sempat memberikan hadiah berupa tikus dan telur sebagai simbol kekecewaan rakyat kepada anggota dewan. Aksi ini dilakukan untuk memperingati Hari Buruh yang jatuh pada 1 Mei

Read More
Kabar

Merunut Kronologi dan Perkembangan Aksi Tolak Omnibus Law di Semarang

Pasca pengesahan UU Cipta Kerja pada 5 Oktober, penolakan terhadapnya terus bergulir di masyarakat. Aksi demonstrasi di depan  gedung DPRD Jawa Tengah pada Rabu (7/10) lalu mejadi salah satu bentuk penolakan atas UU yang awalnya dijadwalkan disahkan pada 8 Oktober ini. Para demonstran terdiri atas berbagai elemen Serikat Buruh/Serikat Pekerja, Organisasi, NGO, mahasiswa, pelajar dan

Read More
Berita Kabar

Temui DPRD, Mahasiswa FH Unnes Tagih Komitmen Perbaikan Pendidikan

Mahasiswa Fakultas Hukum Unnes melakukan audiensi dengan DPRD Jawa Tengah untuk menagih komitmen pemerintah terkait masalah pendidikan (26/8). Audiensi dihadiri oleh lima perwakilan mahasiswa FH dan Ketua DPRD Jawa Tengah, Bambang Kusriyanto. Mahasiswa menuntut pemerintah untuk segera menyelesaikan dan mencarikan solusi terkait masalah pendidikan di Indonesia terutama di masa pandemi. Pada audiensi yang bertempat di

Read More