Beranda Kabar Kilas

BEM Undip dan BEM FH Undip Ajukan Amicus Curiae Terkait Kasus Kriminalisasi Empat Mahasiswa

Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Diponegoro (BEM Undip) dan BEM Fakultas Hukum Undip mengajukan Amicus Curiae (Sahabat Pengadilan) terkait kasus kriminalisasi empat mahasiswa penolak Omnibus Law di Pengadilan Negeri (PN) Semarang, Selasa (4/5). Berkas tersebut diterima secara langsung oleh Wakil Ketua PN Semarang Andreas Purwantyo Setiadi, Sekretaris PN Semarang Rumiasari, dan Panitera PN Semarang Dwi Setyo

Read More
Beranda Kabar Kilas

Aksi Solidaritas untuk 4 Mahasiswa Penolak Omnibus Law

Kamis (22/4), puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi BEM Jateng-DIY kembali mendatangi Pengadilan Negeri Semarang. Mereka menggelar aksi solidaritas dan menuntut pembebasan 4 mahasiswa terdakwa kasus penolakan Omnibus Law Undang-Undang Cipta Kerja pada 7 Oktober 2020. “Empat mahasiswa tersebut adalah korban dan aksi solidaritas yang hari ini dilakukan sebagai bentuk pengawalan dan bentuk penyebaran kepada

Read More
Kabar

Sidang Lanjutan Mahasiswa Tersangka Perusakan Fasilitas, Saksi JPU Diragukan

Tim Advokasi Kebebasan Berpendapat Jawa Tengah menyatakan keraguan atas kualifikasi para saksi dari Jaksa Penuntut Umum (JPU). Hal ini disampaikan dalam siaran pers (11/2) usai sidang lanjutan mahasiswa tersangka perusakan fasilitas saat aksi Omnibus Law atas nama IRF dan NAA pada Rabu, (10/2). Dalam sidang tersebut, JPU menghadirkan tiga orang saksi, yakni dua orang polisi

Read More
Kabar

4 Mahasiswa Tersangka Kasus Perusakan Fasilitas Saat Aksi Omnibus Law Jalani Sidang Perdana

Empat mahasiswa di Semarang yang ditangkap dan dikriminalisasi pasca aksi tolak Omnibus Law 7 Oktober lalu menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri Semarang, Selasa (22/12). Agenda persidangan hari ini adalah pembacaan dakwaan oleh jaksa penuntut umum. Sidang ini merupakan sidang perdana terhadap empat aktivis mahasiswa yang terlibat dalam kasus kerusuhan dan perusakan fasilitas umum saat

Read More