Sengkarut Kebebasan Akademik
Oleh: Abdul Manan* Identitas Buku Judul Buku : Merebut (kembali) Ruang Akademik Penulis : Luthfian Haekal & Ahmad Shalahuddin Penerbit : Rumah Pengetahuan Amartya Tahun Terbit : 2020 Jumlah Halaman : 163 John Stuart Mill (1806-1873) dalam bukunya—On Liberty: Perihal Kebebasan—mengatakan bahwa satu-satunya kebebasan yang disebut kebebasan adalah kebebasan untuk mengejar kebaikan kita sendiri menurut cara kita sendiri. Ia berpandangan