Kabar Uncategorized

Dari Unnes Untuk Indonesia

Suasana diskusi di pelataran gedung UKM Unnes, Selasa (27/3) terkait isu kampus untuk menyambut Jokowi. [Doc.Humam] Semarang, linikampus.com– Dies Natalis Universitas Negeri Semarang (Unnes) ke-53 akan berlanjut kamis (29/3). Agendanya adalah upacara yang bertempat di lapangan depan gedung rektorat Unnes. Rencana oleh panitia, agenda besok akan dihadiri oleh Presiden RI, Joko Widodo. Orang nomor satu

Read More
Kabar Uncategorized

Pergerakan Mahasiswa Tak Boleh Mati

Suasana setelah diskusi film Tragedi Jakarta 1998 Gerakan Mahasiswa di Indonesia, Jumat (23/3). [Doc.Afsana] Semarang, linikampus.com-Jumat (23/4) pemutaran film “tragedi jakarta 1998: gerakan mahasiswa  di Indonesia” digelar di pelataran gedung C7 Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Negeri Semarang (Unnes). Dimulai dengan pemutaran film dokumenter dengan durasi kurang lebih 42 menit dan dilanjutkan dengan bedah film

Read More
Laporan Utama

Audiensi Terkait Pemecatan Cleaning Service

Pegawai Cleaning Service menunggu kehadiran pihak birokrasi. [sumber; Agus Jatmiko] Semarang, Linikampus.com-Adanya pemecatan pegawai Cleaning Service (CS) dan tukang parkir, birokrasi Universitas negeri Semarang (Unnes) gelar audiensi. Audiensi ini dilaksanakan di sayap kiri Gedung Auditorium Unnes ruang Kanthil Jumat (9/3) . Jumlah CS yang diberhentikan sekitar 53 orang. Data ini bersumber dari Kang Gunarto sebagai

Read More
Laporan Utama

Orasi, Cara Aliansi Mahasiswa Unnes Rayakan Dies Natalis ke-53

Aliansi mahasiswa Unnes sedang melakukan orasi. [Doc.Humam] Aliansi Mahasiswa Unnes merayakan Dies Natalis ke-53 dengan cara yang berbeda. Orasi menjadi prosesi aksi untuk menyuarakan doa dan harapan mahasiswa. Semarang, Linikampus.com – Kamis (1/3), lima puluh mahasiswa yang mengatasnamakan dirinya “Aliansi mahasiswa”, menggelar orasi di titik tumpul simpang tujuh Universitas Negeri Semarang (Unnes). Aksi ini digelar

Read More
Laporan Utama Uncategorized

Sedulur Kendeng Tagih Jargon Konservasi Unnes

Semarang, Linikampus.com – Selasa (12/12) Gedung Rektorat Universitas Negeri Semarang disambangi sedulur Kendeng. Bersama kumpulan mahasiswa Unnes yang mengatasnamakan Aliansi Mahasiswa Unnes Peduli Konservasi, mereka menagih janji persoalan penambangan dan pendirian pabrik semen di wilayah Pegunungan Kendeng. Sedulur Kendeng yang diwakili sepuluh wanita dan dua laki-laki asal Pati menuntut jargon “konservasi” Unnes untuk benar-benar direalisasikan.

Read More
Laporan Utama

Photobooth dan Bagi Kupon Inovasi Kurangi Golput di Fakultas Ekonomi

BP2M/Anisya. Beberapa pemilih sedang berfoto ria di photoboth. Pemilihan Umum Raya diadakan serentak di setiap fakultas di Universitas Negeri Semarang, Selasa (5/12). Untuk menarik minat pemilih, ada saja yang dilakukan panitia. Salah satunya di Fakultas Ekonomi yang membuat photobooth dan bagi-bagi kupon. Semarang, Linikampus.com – Pelaksanaan Pemilihan Umum Raya (Pemira) telah dilaksanakan serentak pada hari

Read More