Jejak Krisis Iklim Tambakrejo: Dari Perut Kosong Hingga Kepala Penuh Cemas
Di tengah riuh ombak dan bau asin karena mulai naiknya air laut di Kelurahan Tambakrejo, Maesaroh atau kerap dipanggil Zahro (38), ibu dengan empat anak harus memulai harinya lebih pagi. Pukul 05.30 WIB, ia harus menyelam untuk mencari lur (cacing laut) untuk dijual sebagai umpan pancing. Selepas mencari cacing, terkadang ia harus mencari kerang hijau

![Suasana pagi hari di Tambakrejo, tampak anak-anak bersepeda pagi dan orang-orang berjalan santai menikmati suasana sejuk di Tambakrejo, (Sabtu,17/05/25) [Retno/ BP2M]](https://linikampus.com/wp-content/uploads/2025/07/1210112-1296x700.jpg) 
									 
									 
									![Prosesi Kirab: warga berjalan mengitari rumah deret. [BP2M/Vera]](https://linikampus.com/wp-content/uploads/2022/02/WhatsApp-Image-2022-02-03-at-11.30.36-1.jpeg) 
									 
									