Sinergitas Penegakan Hukum Satu Atap dalam KKP
Dok. AM Adzkiya BP2M – Jumat (24/3) telah diadakan pembukaan acara Piala Konservasi dan seminar nasional yang bertempat di Auditorium Universitas Negeri Semarang (Unnes). Acara ini dibuka oleh Rektor Unnes, Fathur Rokhman dengan pemukulan gong sebanyak 5 kali. Piala Konservasi merupakan kompetisi peradilan semu tingkat nasional yang diadakan oleh unit kegiatan mahasiswa (UKM) Fakultas