Kabar Uncategorized

Unnes Bersholawat Digelar Akbar

Habib Lutfi bin Yahya menghadiri Unnes Bersholawat [Doc. BP2M/Nida] BP2M – Gelaran Unnes Bersholawat 2016 termasuk dalam agenda Dies Natalis Unnes ke 51. Acara yang diselenggarakan pada Sabtu, (16/4) menghadirkan Habib Lutfi bin Yahya dan Habib Ali Zaenal dari Pekalongan, serta Habib Umar dari Semarang. Unnes bersholawat berlangsung khidmat dengan ribuan hadirin yang memadati auditorium

Read More
Kabar Uncategorized

Presiden Mahasiswa Sampaikan Surat Cinta

Ketua PBNU, Menpora, Rektor beserta jajarannya dalam Kuliah Umum. [Doc. gambar Rem] Kedatangan Imam Nahrawi, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) pada kuliah umum disambut hangat oleh Aliansi Mahasiswa Unnes di Auditorium Unnes, Sabtu (16/4). Kesempatan pagi itu dimanfaatkan Akhmad Fauzi, Presiden Mahasiswa BEM KM Unnes untuk meminta keterangan Menpora terkait kesejahteraan atlet dan infrastruktur. Tidak

Read More
Kabar Uncategorized

Unnes Sepakati Kerjasama Bidang Pemuda dan Olahraga

Rektor Unnes dan Menpora sepakati kerjasama. [Doc. gambar Rem Unnes] BP2M – Imam Nahrawi, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Said Aqil Siradj, Ketua Umum PBNU, dan Fathur Rokhman, Rektor Unnes menandatangi MoU atau nota kesepahaman antara Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), dan Unnes. Memorandum of understanding (MoU) yang disepakati mengenai

Read More
Laporan Utama Uncategorized

Unnes Targetkan PTN-BH, BEM KM Ambil Sikap

Julio Harianja saat mengkaji PTN-BH dalam Diskusi Publik. [Doc. BP2M/Yunita] Semakin dewasa usia manusia, semakin tinggi harapan yang ingin dicapai. Unnes yang tahun ini menginjak usia ke 51 bersiap-siap mengubah statusnya dari Badan Layanan Umum (BLU) menjadi Perguruan Tinggi Berbadan Hukum (PTN-BH). Kehadiran PTN-BH hingga kini masih dipandang sebagai suatu kontroversi oleh kalangan mahasiswa. BP2M

Read More
Kabar Uncategorized

Lentera Peduli, Aksi Nyata BEM FIS

            Sejumlah 25 peserta yang terdiri atas fungsionaris BEM FIS, perwakilan Himpunan Mahasiswa dan Badan Semi Otonom Fakultas Ilmu Sosial serta relawan dari berbagai fakultas  lainnya laksanakan pengabdian masyarakat melalui program Lentera Peduli.             BP2M – Lentera Peduli merupakan salah satu program Departemen Sosial Masyarakat BEM FIS 2016 yang meliputi kegiatan pengabdian masyarakat untuk meningkatkan

Read More
Kabar Uncategorized

Kartini dan Kartono Rayakan HUT Menwa

Dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun Resimen Mahasiswa (Menwa) ke 39 digelar acara “Fashion Show Kartino dan Kartono.” Acara ini juga untuk memperingati Hari Kartini yang jatuh pada 21 April mendatang. BP2M – Fashion Show Kartino dan Kartono yang bertempat di kompleks Joglo Fakultas Ekonomi (FE) diikuti oleh semua anggota MENWA yang dihadiri pula oleh

Read More