Tingkatkan Kualitas, BP2M Adakan Open Mind
Peserta mengikuti materi di B8 101 (24/2) [Dok. BP2M] BP2M – Bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan mengasah kemampuan anggota magang, Badan Penerbitan dan Pers Mahasiswa (BP2M) Unnes menyelenggarakan Karantina Anggota Magang atau Open Mind 2015 pada 24-28 Februari 2015. Kegiatan Open Mind yang diperuntukan untuk awak magang dibuka oleh Suyadi selaku Pemimpin Umum BP2M